MY LIP BUTTER: A TINY BFF

Saya salah satu perempuan yang awalnya gamau ribet soal make up. Pelembab dan bedak menurut saya sudah cukup. Lip balm dan eyeliner pun menyusul, meski saya memakainya tidak setiap hari. Eyeliner, karena saya memiliki mata yang sayu dan keliatan banget kalau lagi capek. And the worst part is, there was two Channel bags under my eyes. Err..

Sebagai perempuan yang ceritanya mulai bekerja, saya pun mau tidak mau harus menambah list make up. Salah satunya lipstick. Ada beberapa lipstick dan lip tint yang saya coba, dan ternyata ada yang bikin bibir saya kering apalagi cuaca panas yang bikin kering menjadi.


Selain perbanyak minum air putih, penggunaan lip butter helped me so much. Nivea Lip Butter menjadi pilihan saya. It was like... serendipity to me. Waktu itu saya bermaksud membeli pelembab dankawan- kawan. Surprisingly, di salah satu bagian etalase ada Nivea Lip Butter rasa Raspberry Rose. I choosed Raspberry rose instead  Original, Vanilla & Macademia, and Cocoa.

Packaging nya berbentuk bundar, kecil dan ngga ribet kalau dibawa- bawa.
My friend said it smells like a bubblegum so she wanted to eat it! Some weak point is cara penggunaan lip butter ini menggunakan jari tangan sehingga pastikan jari tangan kita bersih sehingga lip butter mini ini tidak terkontaminasi bakteri. Ternyata, Nivea lip butter ini mengandung shea butter dan minyak almond yang bisa melembutkan bibir, and it works! Selain itu, harganya juga nggak terlalu menguras dompet jadi sangat worth it menurutku, hehe.
Selamat mencoba!



0 comments:

Post a Comment